Cara Budidaya Ikan Guppy Tubeles
Warta Bandung

Cara Budidaya Ikan Guppy Tubeles Agar Panen Sukses Besar

Cara budidaya ikan Guppy Tubeles tidak bisa dilakukan secara sembarangan. Selain pemilihan indukannya yang harus selektif, proses persiapan tempat juga tidak kalah penting. Bahkan pada proses perawatannya juga harus dilakukan dengan tahapan yang sesuai, terutama pada pemberian pakan dan obat anti hamanya.

Setiap tahapan proses budidayanya harus dilakukan dan di dasarkan pada proses ilmiah yang harus sudah teruji dengan baik. Apalagi jika tujuan Anda membudidayakan ikan Guppy Tubeles ini ingin sukses dan panen melimpah.

Nah, untuk Anda yang ingin belajar cara membudidayakan ikan Guppy Tubeles, silahkan simak penjelasannya di artikel berikut ini.

Memilih Indukan Ikan Guppy Tubeles

Cara budidaya ikan Guppy Tubeles

Bagi Anda yang ingin memulai usaha budidaya ikan Guppy Tubeles ini. Maka ada beberapa hal yang dapat Anda lakukan. Salah satunya yaitu cara budidaya ikan Guppy Tubeles yaitu melalui pemilihan indukan ikan. Hal ini menjadi upaya yang sangat penting bagi Anda yang ingin melakukan sebuah budidaya ikan Guppy Tubeles.

  1. Hal yang pertama yaitu ikan Guppy harus memasuki tahap usia dewasa dan sudah bisa untuk bertelur. Salah satunya yaitu harus memasuki usia kurang lebih 4 bulan baru ikan bisa bereproduksi dengan baik.
  2. Hal yang kedua yaitu Anda harus dapat memilih indukan jantan dan betina caranya yaitu jika indukan jantan memiliki warna tubuh yang cerah dan juga terkesan memiliki bentukan tubuh yang ramping.
  3. Ciri-ciri Indukan betina yaitu warna tubuhnya agak sedikit kurang cerah, gemuk dan juga bergeraknya pasif di bawah akuarium.
  4. Jika Anda ingin mendapatkan Ikan yang baik maka bisa melihat dari ikan Guppy Tubeles jantan.
  5. Anda juga harus memastikan bahwa ikan Guppy Tubeles ini memiliki tubuh yang baik-baik saja tidak ada cacat sedikit pun.

Baca juga: Cara Budidaya Ikan Garra Gufa 

Persiapan Tempat Untuk Ikan Guppy Tubeles

Cara budidaya ikan Guppy Tubeles

Bagi Anda yang ingin melakukan sebuah budidaya ikan Guppy Tubeles  maka bisa dengan mulai mencari informasi mengenai persiapan tempat untuk ikan Guppy Tubeles tersebut. Oleh karena itu cara budidaya ikan Guppy Tubeles yang berikutnya terdapat pada sebuah tempat yang dibutuhkan oleh ikan Guppy Tubeles ini.

  1. Siapkan tempat untuk menaruh ikan Guppy Tubeles. Ada empat macam bentuk yang berbeda-beda sesuai dengan fungsi dari masing-masing tempat tersebut.
  2. Hal pertama aquarium berfungsi untuk menaruh ikan-ikan Guppy Tubeles yang sudah dewasa dan berkembang biak dengan baik
  3. Hal yang kedua yaitu ember yang memiliki fungsi untuk melakukan perjodohan antara indukan jantan dan betina.
  4. Tempat yang ketiga yaitu sebuah aerator yang memiliki sebuah fungsi untuk penetasan telur-telur dari ikan Guppy Tubeles.
  5. Tempat yang terakhir yaitu tanaman air yang memiliki fungsi untuk pendederan ikan Guppy Tubeles.
  6. Anda juga harus menyiapkan sebuah mesin untuk keluar masuknya air agar berjalan dengan baik dan lancar.

Cara Membudidayakan Ikan Guppy Tubeles

Cara budidaya ikan Guppy Tubeles

Ada banyak proses yang bisa Anda lakukan untuk cara budidaya ikan Guppy Tubeles. Beberapa proses budidaya ini memang membutuhkan waktu dan harus bersabar pastinya. Oleh karena itu Anda bisa memperhatikan beberapa cara prosesnya bagaimana ikan tersebut bereproduksi dengan baik dan juga menghasilkan bibit yang baik pula.

  1. Hal yang pertama yaitu masukkan air ke dalam tempat untuk mengawinkan ikan tersebut. Lalu Anda bisa mendiamkannya selama satu malam agar oksigen di dalam air tersebut bisa setara dengan oksigen yang diluar.
  2. Hal yang kedua yaitu masukkan ikan Guppy Tubeles betina ke dalam wadah yang sudah Anda siapkan tadi. Anda bisa memasukkan ikan Guppy Tubeles di pagi hari
  3. Hal yang ketiga yaitu Anda bisa memasukkan ikan jenis jantan pada sore harinya. Agar sang betina dapat beradaptasi dengan air dan juga lingkungan.
  4. Berbeda dengan jenis ikan lainnya dalam proses perkawinan ini Anda bisa memasukkan ikan jantan ke dalam wadah lebih dari satu ikan Guppy Tubeles
  5. Proses perkawinan ini membutuhkan waktu hingga dua hari lebih lebih lama dibandingkan dengan ikan lainnya yang terkadang hanya membutuhkan waktu satu malam.
  6. Proses pembuahan dari ikan Guppy Tubeles juga lama jadi pada tahapan ini Anda diwajibkan untuk bersabar dalam membudidayakan ikan Guppy Tubeles.
  7. Setelah ikan Guppy Tubeles mengeluarkan telur maka secepat mungkin Anda memindahkan indukan ikan Guppy Tubeles tersebut ke sebuah tempat yang berbeda.

Baca juga: Cara Budidaya Ikan Badut

Cara Perawatan Ikan Guppy Tubeles

Cara budidaya ikan Guppy Tubeles

Ada beberapa proses tahapan cara untuk merawat ikan Guppy Tubeles tersebut. Hal ini juga masuk ke dalam cara budidaya ikan Guppy Tubeles untuk mendapatkan sebuah bibit yang terbaik dan tidak mengecewakan. Oleh karena itu Anda harus mengikuti beberapa tips agar tidak ada yang tertinggal sedikit pun. Maka dari itu Anda dapat memperhatikan beberapa prosesnya agar dapat membudidayakan.

  1. Hal yang pertama Anda bisa melakukan pengawasan terlebih dahulu terhadap telur yang telah di buahi tadi.
  2. Anda bisa memisahkan mereka ke dalam sebuah wadah khusus untuk telur yang sudah menetas. Pemberian makan terhadap ikan yang baru menetas baru bisa dilakukan pada hari ketiga.
  3. Proses berikutnya Anda bisa memberikan makanan berupa cacing sutera agar dapat dicerna dengan baik. Selain itu juga dapat membuat air dalam kolam tetap terjaga dan tidak kotor.
  4. Pada tahap ini Anda juga bisa memberikan sebuah vitamin ikan-ikan tersebut agar dapat berkembang dengan baik.
  5. Anda juga dapat memperhatikan masing-masing dari setiap wadah tersebut ketika sudah mengalami perkembangan maka ikan tersebut dapat di pindahkan ke tempat lainnya.
  6. Hal yang berikutnya Anda dapat memperhatikan air di dalam wadah. Air tersebut harus dilakukan pengurasan paling tidak tiga hari sekali untuk mencegah ikan setres maka hal ini harus dilakukan dan juga diperhatikan secara menyeluruh.
  7. Anda juga harus memperhatikan asupan makanan yang dimakan oleh masing-masing ikan tersebut. Hal ini karena setiap usia Ikan Guppy Tubeles memiliki makanan yang berbeda maka dari itu mengapa penting untuk memisahkan ikan-ikan tersebut berdasarkan usianya.

Baca juga: Cara Budidaya Ikan Nila

Proses Panen Ikan Guppy Tubeles

Cara budidaya ikan Guppy Tubeles

Setelah  ikan Guppy Tubeles dibudidayakan barulah Anda bisa untuk memanen ikan tersebut. Panen disini dalam artian ikan Guppy Tubeles yang sudah Anda budidayakan dapat di jual kepada para pencinta ikan. Cara budidaya ikan Guppy Tubeles ini juga dapat memberikan sebuah kualitas terbaik dan memberikan harga tinggi untuk ikan yang nantinya Anda jual nanti.

  • Hal pertama yang harus diperhatikan sebelum ikan di panen yaitu Anda bisa memastikan bahwa ikan tersebut sudah memiliki usia yang cukup untuk di panen.
  • Pastikan untuk memisahkan ikan yang sudah siap untuk di panen dan yang belum siap.
  • Siapkan juga wadah untuk tempat ikan Guppy Tubeles hasil panen di taruh. Hal ini agar air dapat di endap terlebih dahulu sebelum Anda memutuskan untuk memanennya.
  • Proses panen pun cukup mudah hanya dengan menggunakan sebuah serokan kecil untuk menangkap ikan-ikan tersebut dan dipindah ke tempat lain.
  • Anda juga harus memperhatikan trik bagaimana cara untuk mengambilnya agar tidak membuat ikan lain terganggu sehingga terkadang membuat ikan lainnya setres.

Nah itulah sedikit penjelasan tentang cara budidaya ikan Guppy Tubeles agar panen sukses besar. Silahkan Anda coba dan lakukan sendiri di rumah.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *